Kumpulan Soal Pilihan Ganda dan Kunci Jawaban Administrasi Jaringan Komputer Tentang Security – Keamanan

oleh -99 Dilihat

Berbagiruang.com – Berikut adalah Kumpulan Soal Pilihan Ganda dan Kunci Jawaban Administrasi Jaringan Komputer Tentang Security – Keamanan yang terdiri dari 20 soal pilihan ganda. Dengan adanya soal latihan ini semoga bisa sebagai bahan pembelajaran dan latihan sebelum menghadapi ujian.

1. Manakah dibawah ini yang termasuk jenis Cryptographic Security Mechanisms
a. Hidden Script
b. Water Methode
c. Authentication Exchange*
d. Hidden Code

2. kategori Attack Surface yang mengacu pada kerentanan melalui jaringan perusahaan, jaringan area luas, atau Internet adalah kategori . . .
a. Building Attack Surface
b. Driving Attack Surface
c. Network Attack Surface*
d. Class Attack Surface

3. Pernyataan bahwa Mencegah pengungkapan informasi yang tidak sah adalah aspek keamanan komputer dalam hal . . . .
a. Confidentiality*
b. Openability
c. Interoperability
d. Adaptability

4. pencantuman tanggal dan waktu yang benar dalam pesan pada ( Security Mechanism) adalah termasuk mekanisme . . .
a. Timestamping*
b. Komplomitazation
c. Organization
d. Imunization

5. Manakah dibawah ini yang termasuk mekanisme keamanan ( Security Mechanism)
a. Imunization
b. Organization
c. Komplomitazation
d. Notarization*

6. memastikan identitas suatu entitas dengan bertukar beberapa informasi, adalah pernyataan dari salah satu Cryptographic Security Mechanisms, yaitu . . . .
a. Message Digest
b. Digital Signatures and Message Authentication Codes
c. Water Methode
d. Authentication Exchange*

7. Pernyataan bahwa layanan harus dapat diakses saat dibutuhkan dan tanpa penundaan tambahan adalah aspek keamanan komputer dalam hal . . . .
a. Openability
b. Interoperability
c. Adaptability
d. Availability*

8. kategori Attack Surface yang Mengacu pada kerentanan yang dibuat oleh personel atau orang luar adalah kategori . . .
a. Class Attack Surface
b. Human Attack Surface*
c. Driving Attack Surface
d. Building Attack Surface

9. penggunaan pihak ketiga yang tepercaya untuk memastikan properti tertentu dari pertukaran data pada ( Security Mechanism) adalah termasuk mekanisme . . .
a. Notarization*
b. Imunization
c. Timestamping
d. Komplomitazation

10. Data ditambahkan ke, atau transformasi kriptografi dari, unit data untuk membuktikan sumber dan integritas data, adalah pernyataan dari salah satu Cryptographic Security Mechanisms, yaitu . . . .
a. Message Digest
b. Water Methode
c. Authentication Exchange
d. Digital Signatures and Message Authentication Codes*

11. Manakah dibawah ini yang termasuk Aspek pada Kemanan Komputer
a. Interoperability
b. Integrity*
c. Openability
d. Adaptability

12. Manakah dibawah ini yang termasuk kategori Attack Surface
a. Network Attack Surface*
b. Building Attack Surface
c. Class Attack Surface
d. Driving Attack Surface

13. Pernyataan bahwa tidak secara keseluruhan sistem dapat dipercayai adalah aspek keamanan komputer dalam hal . . . .
a. Adaptability
b. Dependability*
c. Interoperability
d. Openability

14. Pernyataan bahwa informasi audit harus disimpan dan dilindungi secara selektif sehingga tindakan yang mempengaruhi keamanan dapat ditelusuri ke pihak yang bertanggung jawab adalah aspek keamanan komputer dalam hal . .
a. Openability
b. Interoperability
c. Adaptability
d. Accountability*

15. Manakah dibawah ini yang termasuk jenis Cryptographic Security Mechanisms
a. Hidden Script
b. Water Methode
c. Message Digest*
d. Hidden Code

16. Manakah dibawah ini yang termasuk Aspek pada Kemanan Komputer
a. Openability
b. Adaptability
c. Interoperability
d. Availability*

17. Manakah dibawah ini yang termasuk kategori Attack Surface
a. Human Attack Surface*
b. Class Attack Surface
c. Building Attack Surface
d. Driving Attack Surface

18. Manakah dibawah ini yang termasuk mekanisme keamanan ( Security Mechanism)
a. Timestamping*
b. Komplomitazation
c. Imunization
d. Organization

19. Manakah dibawah ini yang termasuk kategori Attack Surface
a. Driving Attack Surface
b. Class Attack Surface
c. Software Attack Surface*
d. Building Attack Surface

20. Manakah dibawah ini yang termasuk Aspek pada Kemanan Komputer
a. Accountability*
b. Openability
c. Adaptability
d. Interoperability