Berbagiruang.com – Berikut adalah Kumpulan Soal Pilihan Ganda Berserta Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Tentang Menjauhi Pergaulan Bebas dan Larangan Mendekati Zina yang terdiri dari 30 soal pilihan ganda. Dengan adanya soal latihan ini semoga bisa sebagai bahan pembelajaran dan latihan sebelum menghadapi ujian.
1. Berikut ini pernyataan yang tidak sesuai dengan ketentuan cara berpakaian dalam islam adalah ….
A. Syarat pakaian seorang muslim dan muslimah adalah menutup aurat
B. Yang dimaksud aurat adalah batas anggota badan yang harus ditutup
C. Cincin emas bagi laki-laki tidak termasuk pakaian, sehingga boleh dipakai *
D. Disunahkan memakai pakaian berwarna putih
E. Mengenakan pakaian dengan benar merupakan cara menjaga diri
2. Allah SWT. Berfirman “Wahai anak cucu Adam! Pakaianmu yang bagus pada setiap (memasuki) masjid …” Hal tersebut dinyatakan dalam surah Al-A’raf ayat ….
A. 3
B. 13
C. 23
D. 31 *
E. 43
3. Fungsi utama pakaian menururt agama islam adalah ….
A. Nyaman dipakai
B. Hasil budaya
C. Penutup aurat *
D. Penjaga keindahan
E. Penjaga kesehatan
4. Perintah menutup aurat diperintahkan Allah SWT dalam surah ….
A. An-Naba ; 31
B. An-Nisa ; 31
C. An-Najm ; 5
D. An-Nahl ; 31
E. An-Nur ; 31 *
5. Berpakaian dalam islam setidaknya memenuhi tiga ketentuan yaitu nilai religius, estetika dan nilai medis. Yang dimaksud nilai estetik adalah ….
A. Memiliki nilai kepatutan, kepantasan bagi pemakainya
B. Memiliki nilai ibadah
C. Bisa digunakan untuk menutup aurat *
D. Terlindung dari bahaya
E. Dibenarkan dalam agama
6. Pakaian yang tidak boleh dipaka oleh laki-laki adalah ….
A. Kain sutra *
B. Kain kaos
C. Kain panjang
D. Kain pendek sampai bawah lutut
E. Kain kemeja yang tipis
7. Sifat-sifat dan akhlak mulia dapat dilatih dengan cara ….
A. Mengamatinya
B. Membiasaknnya *
C. Membicarakannya
D. Membacanya
E. mencobanya
8. berikut ini merupakan fungsi pakaian menurut ajaran islam, kecuali ….
A. Fungsi keindahan
B. Untuk menutup aurat
C. Menunjukan status sosial *
D. Menjaga kesehatan
E. Menjaga kesopanan
9. Kewajiban menutup aurat berlaku bagi ….
A. Laki-laki saja
B. Hanya bagi perempuan
C. Bapak-bapak dan ibu-ibu berusia lanjut
D. Laki-laki dab perempuan dewasa *
E. Orang yang sudah menikah
10. Batasan aurat wanita yang benar adalah ….
A. Seluruh bagian tubuhnya kecuali mata
B. Seluruh bagian tubuh kecuali muka dan telapak tangan *
C. Bagian tubuh mulai dari leher sampai lutut
D. Seluruh bagian tubuh kecuali kepala, tangan dan kaki
E. Seluruh bagian tubuh kecuali kepala dan tangan
11. Perhiasan emas dan perak seperti cincin, kalung maupun gelang boleh dipakai oleh ….
A. Laki-laki dan perempuan
B. Laki-laki saja
C. Laki-laki dan perempuan dewasa
D. Orang yang sudah menikah
E. Hanya bagi perempuan *
12. Pilihan berikut yang tidak sesuai dengan cara menghindari pergaulan bebas ….
A. Mengikuti gaya dalam pergaulan *
B. Menjauhi hal-hal yang dilarang Allah SWT
C. Memilih pergaulan yang sehat
D. Rajin beribadah
E. Mempertebal keimanan
13. Keinginan atau dorongan hati yang kuat untuk melaksanakan suatu perbuatan adalah pengertian dari …
A. Aurat
B. Estetika
C. Nafsu *
D. Adab
E. Pergaulan
14. Sekularisme adalah ….
A. Paham yang mengajarkan bahwa setiap manusia bebas berkeyakinan dan berprilaku selama dilakukan suka sama suka
B. Paham yang menolak peran agama dalam kehidupan umum *
C. Paham yang mengajarkan bahwa setiap manusia bebas berkeyakinan dan berprilaku selama dilakukan suka dan tidak suka
D. Sesuatu yang berkataiatan dengan seni dan keindahan serta tanggapan manusia pada umumnya
E. Bagian badan yang tidak bole kelihatan menurut hukum islam
15. Yang dimaksud dengan adab adalah ….
A. Kehalusan dan kebaikan budi pekerti *
B. Ketaanan beribadah
C. Menutup aurat
D. Melawan nafsu
E. Menjaga perilaku
16. Dibawah ini yang bukan termasuk manfaat dan hikmah menjauhi pergaulan bebas adalah ….
A. Terhindar dari penyakit kelamin
B. Jiwan dan raga tetap bersih
C. Perbuatan dosa *
D. Terhindar dari aib memalukan
E. Terjaganya nama baik keluarga
17. Pergaulan bebas dikalangan remaja disebabkan oleh dua faktor utama yaitu ….
A. Faktor internal dan eksternal
B. Faktor usia dan pola pikir
C. Faktor pergaulan dan ketaatab
D. Faktor individu dan umum
E. Faktor dari luar dan faktor dari dalam diri remaja *
18. Untuk menghindari pergaulan bebas kuncinya adalah ….
A. Selalu bermain bersama kawan-kawan
B. Mengikuti gaya bergaul saat ini
C. Memperkuat pemahaman iman dan islam dan semangat melaksanakan ajaran agama dengan benar *
D. Tidak perlu belajar dengan giat
E. Memakai pakaian yang tidak pantas
19. Dalam kehidupan sehari-hari, banyak orang merasa bangga dan terhormat karena kekayaan, jabatan dan penampilan fisiknya ungkapan tersebut dapat diumpamakan ….
A. Teruslah mengejar mimpi setinggi mungkin
B. Banyak orang yang merasa dirinya hebat karna memiliki jabatan yang tinggi
C. Menjadi orang terhormat itu baik, tapi jauh lebih baik menjadi orang yang bisa menjaga kehormatannya *
D. Menjadi orang baik harus menjaga kehormatannya
E. Kehormatan tertinggi adalah ketika seseorang yang sangat bangga akan keberhasilannya
20. Bahwa Rasulullah SAW bersabda “Pakaian sutra dan emas diharamkan bagi umatku yang laki-laki dan dihalalkan bagi perempuan” …
A. HR. Ibnu Sunni
B. HR. Abu Dawud
C. HR Ibnu Majah
D. HR Tirmidzi *
E. HR. Ahmad
21. Alquran surah sn- Nur ayat 2 berisi tentang hukuman ….
A. Meninggalkan sholat lima waktu
B. Pelaku zina laki-laki dan perempuan *
C. Meninggalkan puasa ramadhan
D. Tidak berjihad di jalan Allah SWT
E. Tidak mengeluarkan zakat
22. Sebutan terkenal dari perbuatan umat islam yang keluar dari norma ajaran islam ….
A. Moderen
B. Remaja
C. Tersesat *
D. Liar
E. Bebas
23. Berikut adalah merupakan jenis perbuatan yang termasuk pergaulan bebas, kecuali ….
A. Seks bebas
B. Narkoba
C. Lembur malem *
D. Kehidupan malem
E. Geng motor
24. Yang menjadi penyebab terjadinya pola pergaulan bebas yang paling mendasar adalah …
A. Pengangguran
B. Kenalakan remaja
C. Sulitnya mencari pekerjaan
D. Dangkal nya iman *
E. Ilmu pengetahuan dan teknologi
25. Salah satu upaya untuk menjauhi pola pergaulan bebas yang sedang marak pada era modern adalah …
A. Memperdalam ajaran islam *
B. Bekerja keras
C. Memperbanyak teman
D. Menabung uang yang banyak
E. Memperbanyak membaca
26. Hukum bagi pelaku zina yang keduanya sudah pernah berkeluarga adalah ….
A. Diasingkan satu tahun
B. Di razam *
C. Dihad sejumlah 100 kali
D. Dihad 80 kali
E. Di dednda sejumlah 1/3 harta
27. Bentuk hukuman razam bagi pelaku zina muhsan adalah ….
A. Ditanam sampai 3 hari
B. Ditanam sampai 5 hari
C. Ditanam sampai 8 hari
D. Ditanam sampai 10 hari
E. Ditanam dan dilempari batu sampai mati *
28. Bentuk hukuman bagi pelaku zina ghairu muhsan adalah ….
A. Dirazam 10 kali
B. Dirazam 20 kali
C. Dirazam 50 kali
D. Dirazam 100 kali
E. Diasingkan selama setahun *
29. Imam sayuti dalam kitabnya al jami’ al-kabir perbuatan zina dapat mengakibatkan dampak negatif di dunia salah satunya ….
A. Menghilangkan hawa napsu
B. Menghilanhkan wibawa *
C. Hisab yang jelek
D. Siksaan di neraka
E. Mendapatkan murka dari Allah
30. Perzinaan yang dapat dituntut berdasarkan KUHP adalah apabila dilakukan oleh ….
A. Orang yang pernah menikah *
B. Pelajar
C. Karyawan
D. Janda dan duda
E. Semua jawaban benar
Itu lah Kumpulan Soal Pilihan Ganda Berserta Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Tentang Menjauhi Pergaulan Bebas dan Larangan Mendekati Zina semoga bermanfaat dan bisa menjadi bahan latihan untuk mengasah materi lebih dalam. Semoga bermanfaat.